Manajemen Budidaya Dan Analisis Usaha Tani Tanaman Kedelai (Glycine Max L)Di IP2TP Genteng Banyuwangi

Ma'wa, Jannatul (2020) Manajemen Budidaya Dan Analisis Usaha Tani Tanaman Kedelai (Glycine Max L)Di IP2TP Genteng Banyuwangi. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (128kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (24kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (13kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
LAPORAN PKL JANNATUL MA'WA_MNA_D31180909_tanpa Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

“Manajemen Budidaya dan Analisis Usaha Tani Tanaman Kedelai (Glycine Max L) di IP2TP Genteng Banyuwangi”, Jannatul Ma’wa, NIM D31180909, Tahun 2021, Jurusan Manajemen Agribisnis, Program Studi Manajemen Agribisnis, Politeknik Negeri Jember, Taufik Hidayat, S.E.,M.Si. selaku Dosen Pembimbing Utama PKL Instalasi Penelitian dan Pengkajian Teknologi Pertanian (IP2TP) Genteng merupakan salah satu Kebun Percobaan yang berada dibawah naungan langsung Balai Penelitian Tanaman Aneka Kacang dan Umbi yang berpusat di Malang. Komoditas yang dibudidayakan antara lain: kacang hijau, kedelai, kacang tanah, ubi kayu, dan ubi jalar. Kedelai merupakan komoditas pangan dengan konsumsi terbesar setelah padi dan jagung. Kedelai juga dijadikan sebagai bahan baku industri seperti tahu, tempe, dan kecap. Peluang usaha tani kedelai sangat tinggi dikarenakan jumlah produksi negeri yang masih rendah. Manajemen budidaya dan analisis usaha tani tanaman kedelai merupakan dua komponen yang harus dipenuhi untuk tercapainya produkstivitas kedelai yang tinggi. Tujuan dari pembuatan laporan Praktek Kerja Lapang (PKL) ini adalah untuk mengetahui kelayakan usaha tani tanaman kedelai. Analisis usaha tani tanaman kedelai ini menggunakan metode analisis BEP (Produk) diperoleh hasil sebesar 2.035,9 Kg dari total hasil 2.500 Kg, BEP (harga) Rp 6.107,8,-/Kg dengan harga jual Rp 7.500,-, R/C Ratio sebesar 1,23 dan B/C Ratio sebesar 0,23. Dari hasil analisis yang telah dilakukan diketahui bahwa usaha tani kedelai yang dilakukan di IP2TP Genteng layak untuk diusahakan atau dijalankan.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorHidayat, TaufikNIDN0002097407
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 571 - Manajemen
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D3 Manajemen Agribisnis > PKL
Depositing User: Jannatul Ma'wa
Date Deposited: 14 Apr 2021 07:26
Last Modified: 28 Apr 2021 03:37
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/4131

Actions (login required)

View Item View Item