Pengembangan Dan Perancangan Game Metasual Sebagai Media Edukasi Seksual Untuk Meningkatkan Pengetahuan Dan Kesadaran Remaja

Pratama, Ade Bagus (2024) Pengembangan Dan Perancangan Game Metasual Sebagai Media Edukasi Seksual Untuk Meningkatkan Pengetahuan Dan Kesadaran Remaja. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstract)
Abstract.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (569kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab_1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (493kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (388kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan_Lengkap.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pendidikan merupakan hal yang sangat penting bagi setiap orang dan harus diberikan sejak usia muda, termasuk pendidikan seksual yang saat ini sudah jarang diperhatikan dan mengakibatkan banyaknya kasus kekerasan seksual yang melibatkan remaja di bawah umur. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan proses pengembangan game edukasi METASUAL yang nantinya dapat dimainkan oleh remaja sekolah. Game dapat menjadi salah satu sarana edukasi yang efektif yang memberikan informasi tentang bahaya seksual dan tanggung jawab bagi diri sendiri maupun orang lain. Game METASUAL memiliki alur cerita dan beberapa stage, setiap stage memiliki topik edukasi yang berbeda yang dapat dipelajari oleh pemain. Game ini akan dikembangkan menggunakan Roblox Studio, dimana saat ini banyak anak-anak yang memainkan game dengan menggunakan platform Roblox. Pengembangan game dimulai dari analisis, perancangan konsep game, perancangan mekanik game, pengembangan cerita dan perancangan level game. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan kepada masyarakat bahwa game yang biasanya disukai oleh anak-anak ternyata juga dapat digunakan sebagai sarana edukasi yang bermanfaat dan berguna bagi tumbuh kembang anak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorAyuninghemi, RatihNIDN0702088601
Uncontrolled Keywords: edukasi
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 458 - Teknik Informatika
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 461 - Sistem Informasi
710 - Rumpun Ilmu Pendidikan > 780 - Ilmu Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > 786 - Pendidikan Teknik Informatika
340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > Sistem Informasi Kesehatan
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D4 Teknik Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Ade Bagus Pratama
Date Deposited: 04 Nov 2024 11:08
Last Modified: 04 Nov 2024 11:09
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/37379

Actions (login required)

View Item View Item