Muhammad Zulfikar, Galih (2024) Pemeliharaan Kopi Arabika Fase Tanaman Menghasilkan di PTPN 1 Regional 5 Kebun Java Coffee Estate. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (9kB) |
|
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (17kB) |
|
Text (Laporan lengkap)
LAPORAN MAGANG JAVA COFFEE ESTATE galih.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
|
Text (Daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (62kB) |
Abstract
Sejalan dengan tuntutan peningkatan kompetensi sumber daya manusia yang handal, maka Politeknik Negeri Jember dituntut untuk merealisasikan pendidikan akademik yang berkualitas dan relevan dengan kebutuhan industri, salah satunya kegiatan pendidikan yang dimaksud adalah Magang. Magang dilaksanakan selama 8 jam atau kurang lebih 4 bulan pelaksanaan. Kegiatan ini merupakan persyaratan kelulusan, dimana mahasiswa mendapatkan pengalaman dan keterampilan khusus di dunia industri sesuai dengan bidang keahliannya. Selama Magang mahasiswa dapat mengimplementasikan ilmu-ilmu yang diperoleh di perkuliahan untuk menyelesaikan serangkaian tugas sesuai dengan lokasi Magang. Perusahaan yang dituju untuk pelaksanaan Magang adalah PTPN 1 Regional 5, Kebun Java Coffee Estate Rayon Kalisat Jampit, Bondowoso. Magang dilaksanakan mulai tanggal 29 Januari sampai dengan 24 Mei 2024. Tujuan Magang adalah meningkatkan pengetahuan dan keterampilan serta pengalaman kerja bagi mahasiswa mengenai kegiatan perusahaan/industri/instansi ataupun unit bisnis strategis lainnya yang layak untuk dijadikan tempat Magang. Hasil kegiatan Praktek Kerja Lapang di PTPN 1 Regional 5, Kebun Java Coffee Estate Rayon Kalisat Jampit, penulis memperoleh pengalaman mulai dari Pembibitan kopi, Tanaman Tahun Ini (TTI), Tanaman Belum Menghasilkan (TBM I-III), Tanaman Menghasilkan (TM) hingga pengolahan kopi dalam pabrik, serta dilibatkan dalam kegiatan verifikasi pekerjaan. Penulis juga bersosialisasi langsung dengan pekerja dan pengelola sehingga dapat mempelajari dan memahami etika dan budaya di perusahaan perkebunan.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Kopi arabika, tanaman menghasilkan | ||||||
Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan | ||||||
Divisions: | Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D4 Budidaya Tanaman Perkebunan > PKL | ||||||
Depositing User: | Galih Muhammad Zulfikar | ||||||
Date Deposited: | 09 Aug 2024 02:47 | ||||||
Last Modified: | 09 Aug 2024 02:47 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/36379 |
Actions (login required)
View Item |