Perbanyakan Trichogramma Sp. Sebagai Musuh Alami Penggerek Tanaman Tebu Di Pg Assembagoes Pt Sinergi Gula Nusantara Situbondo

Firnanda, Irma (2024) Perbanyakan Trichogramma Sp. Sebagai Musuh Alami Penggerek Tanaman Tebu Di Pg Assembagoes Pt Sinergi Gula Nusantara Situbondo. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (9kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 pendahuluan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (111kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
A43191354_Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (73kB)

Abstract

Tanaman tebu (Saccarum officinarum L.) merupakan salah satu komoditi perkebunan yang dimanfaat sebagai bahan baku pembuatan gula. Kebutuhan gula di Indonesia terus meningkat, akan tetapi berbanding terbalik dengan produktivitas dan rendemen tebu yang rendah. Hal ini disebabkan oleh serangan hama penggerek pada tanaman tebu. Oleh karena itu, untuk mengendalikan hama tersebut dapat menggunakan musuh alami yaitu Trichogramma sp. Trichogramma sp adalah musuh alami hama penggerek. Selain itu, Trichogramma sp juga merupakan salah satu parasitoid telur yang berpotensi untuk dikembangkan sebagai musuh alami dari penggerek batang ataupun penggerek pucuk pada tanaman tebu. Trichogramma sp biasanya diperbanyak dengan menggunakan inang pengganti seperti telur ngengat genus Corcyra, karena mudah dikembangbiakkan. Trichogramma sp salah satu parasitoid telur, artinya yang dapat menyerang telur hama. Magang merupakan salah satu bentuk kegiatan akademik yang wajib dilaksanakan oleh mahasiswa tingkat akhir, sebagai salah satu persyaratan untuk menyelesaikan pendidikan. Magang dilaksanakan selama 4 bulan dimulai pada tanggal 1 Maret sampai 1 Juli 2023. Dengan diadakannya magang diharapkan mahasiswa memiliki keterampilan khusus dan pengalaman dari keadaan yang nyata dalam bidang masing-masing. Adapun metode pelaksanaan magang di PG Assembagoes PTSGN Situbondo yaitu praktek langsug dilapang, metode observasi, demonstrasi, wawancara dan dokumentasi.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorKusuma, Satria IndraNIDN198804292020121007
Uncontrolled Keywords: Perbanyakan Trichogramma Sp. Sebagai Musuh Alami Penggerek Tanaman Tebu Di Pg Assembagoes Pt Sinergi Gula Nusantara Situbondo
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D4 Budidaya Tanaman Perkebunan > PKL
Depositing User: Irma Firnanda
Date Deposited: 02 Aug 2024 08:09
Last Modified: 02 Aug 2024 08:10
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/35942

Actions (login required)

View Item View Item