Efektivitas Teknik Skarifikasi Terhadap Viabilitas Dan Vigor Benih Sengon Buto (Enterolobium cyclocarpum Griseb.)

Nurisnawati, Nurisnawati (2024) Efektivitas Teknik Skarifikasi Terhadap Viabilitas Dan Vigor Benih Sengon Buto (Enterolobium cyclocarpum Griseb.). Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN_TUGAS AKHIR_NURISNAWATI_A32210673.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (30kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN TUGAS AKHIR_NURISNAWATI_A32210673.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (131kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA TUGAS AKHIR_NURISNAWATI_A32210673.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (118kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
TUGAS AKHIR FULL_NURISNAWATI_A32210673.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

RINGKASAN Efektivitas Teknik Skarifikasi Terhadap Viabilitas Dan Vigor Benih Sengon Buto (Enterolobium cyclocarpum Griseb.), Nurisnawati, NIM A3221067, Tahun 2024, 30 hlm, Produksi Pertanian, Politeknik Negeri Jember, Ir. Cherry Triwidiarto, M.Si (Dosen Pembimbing) Penanaman tanaman sengon memerlukan benih yang bermutu tinggi dan memiliki viabilitas dan vigor yang tinggi. Benih sengon memiliki masa dormansi yang diakibatkan oleh kulit benih keras. Pematahan dormansi benih sengon perlu dilakukan dengan teknik skarifikasi mekanik dan fisik terhadap benih sengon buto sebagai perlakuan pendahuluan sehingga kulit benih lebih lunak dan permeable. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menganalisis efektivitas teknik skarifikasi terhadap viabilitas dan vigor benih sengon buto. Model rancangan percobaan yang digunakan dalam kegiatan ini adalah menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) non factorial dengan 4 percobaan dan 4 kali ulangan. Dan setiap ulangan 100 benih sehingga total keseluruhan benih sengon buto adalah sebanyak 1.600 benih. Hasil dari kegiatan menunjukkan bahwa teknik skarifikasi P1 yaitu benih diamplas sepanjang punggung benih menggunakan kertas amplas, berpengaruh sangat nyata terhadap peningkatan daya berkecambah, potensi tumbuh maksimum dan keserempakan tumbuh sebagai upaya pematahan dormansi benih sengon buto, sedangkan parameter indeks vigor menunjukan hasil yang tidak berpengaruh nyata, hal ini jelas berbeda karena jangka waktu pengambilan data pada parameter ini juga berbeda.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorTriwidiarto, Cherry TriwidiartoNIDN195903191988031005
Uncontrolled Keywords: Sengon Buto, Skarifikasi, Viabilitas dan Vigor
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan
140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 155 - Perkebunan
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D4 Budidaya Tanaman Perkebunan > Tugas Akhir
Depositing User: Nurisnawati Nurisnawati
Date Deposited: 10 Jul 2024 01:53
Last Modified: 10 Jul 2024 01:56
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/33809

Actions (login required)

View Item View Item