Manajemen Pengendalian Penyakit Dan Penanganan Limbah di UD. Mahakarya Farm Banyuwangi

Jati, Setyo Karyadi (2021) Manajemen Pengendalian Penyakit Dan Penanganan Limbah di UD. Mahakarya Farm Banyuwangi. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
05. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (157kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
10. BAB 1. PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (162kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (213kB)
[img] Text (Laporan Lengkap PKL)
Setyo Karyadi Jati_C41171198_Laporan Lengkap PKL.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Usaha ayam ras petelur di Indonesia merupakan prospek yang cukup bagus untuk terus di kembangkan, selain sebagai usaha bisnis jangka panjang di bidang peternakan, ayam petelur salah satu penunjang untuk memenuhi kebutuhan protein hewani yang cukup terjangkau. Populasi dan produksi ayam ras petelur provinsi jawa timur terus mengalami peningkatan, pada tahun 2017 sampai tahun 2018 populasi ayam petelur meningkat dari 46.900.576 ekor menjadi 49.509.791 ekor dan produksi telur ayam ras sebesar 455.810.537 kg menjadi 477.703.545 kg (Badan Statistik Indonesia, 2019). Sehingga usaha pemeliharaan ayam ras petelur memiliki prospek yang baik pada dunia peternakan khususnya untuk mencukupi kebutuhan telur di Jawa Timur. Praktik kerja lapang (PKL) bertujuan untuk melatih mahasiswa menjadi lebih terampil mampu memecahkan permasalahan yang ada dilapangan dan menerapkan teori – teori yang telah diterima selama di perkuliahan dan memberi komentar logis terhadap pemeliharaan ayam petelur dalam bentuk laporan. Praktik Kerja Lapang dilakukan selama 9 minggu di UD. Mahakarya Farm Banyuwangi. Hasil Praktik Kerja Lapang di UD. Mahakarya Farm Banyuwangi, dapat disimpulkan bahwa kandang di UD. Mahakarya Farm menggunakan system open house dengan jumlah total kandang sebanyak 50 kandang (45 kandang produksi dan 5 kandang grower). Penerapan manajemen kesehatan di UD. Mahakarya Farm dilaksanakan secara ketat dan sesuai SOP yang berlaku. UD. Mahakarya Farm juga memperhatikan limbah yang dihasilkan dari usaha ini agar tidak mengganggu lingkungan sekitar kandang maupun di dalam kandang.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorPrasetyo, BudiNIDN0021067101
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 217 - Budidaya Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Manajemen Bisnis Unggas > PKL
Depositing User: Setyo Karyadi Jati
Date Deposited: 16 Mar 2021 03:04
Last Modified: 19 Mar 2021 02:48
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/3239

Actions (login required)

View Item View Item