Saputra, Hilmy Tri (2024) Pengaruh Sudut Kemiringan Panel Surya Terhadap Tegangan pada PLTS PT Panverta Cakrakencana. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (329kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (396kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (347kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Magang ini dilaksanakan di PT. Futura Energi Indonesia yang berlokasi proyek pada PT Panverta Cakrakencana yang beralamat di Desa Tawangrejo Pandaan Pasuruan. PT Futura Emergi Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di bidang instalasi pembangkit listrik tenaga surya. Waktu kerja magang per hari adalah 8 jam sehari dengan periode kegiatan magang berlangsung mulai tanggal 1 Agustus 2023 hingga 9 Desember 2023. Kegiatan magang dilakukan pada hari Senin hingga Sabtu pukul 08.00 hingga pukul 17.00 WIB. Mahasiswa magang diberi tugas yang dilaksanakan di lokasi proyek yang meliputi instalasi site office, pemasangan schafolding, instalasi mounting, instalasi panel surya, instalasi cable tray, Instalasi Shelter, instalasi kabel DC, instalasi kabel AC,Instalasi inverter, instalasi grounding system, instalasi Instaasi walk way, instalasi monitioring system, commisioning, interkoneksi, percobaan energize. Pada instalasi PLTS yang terletak pada gedung barang jadi PT Panverta Cakrakencana yang memiliki atap lengkung sehingga memiliki sudut kemiringan yang bervariasi sehingga dalam pemasangannya perlu dilakukan survei, perhitungan serta penentuan titik kemiringan yang digunakan untuk peletakan panel surya. Dengan penentuan sudut kemiringan yang sesuai, iradiasi matahari yang diterima oleh panel surya akan menjadi salah satu faktor penentu besar kecilnya tegangan yang dihasilkan oleh panel surya yang terpasang. Dari 3 posisi kemiringan panel surya yaitu 150, 200 dan 250. Didapatkan data yang didapat serta grafik menujukkan kemiringan panel surya 200 mendapatkan iradiasi yang lebih optimal sehingga tegangan yang dihasilkan juga lebih baik.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Panel Surya, Kemiringan | ||||||
Subjects: | 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 443 - Teknik Enerji | ||||||
Divisions: | Jurusan Teknik > Prodi D4 Teknik Energi Terbarukan > PKL | ||||||
Depositing User: | Hilmy Tri Saputra | ||||||
Date Deposited: | 21 Mar 2024 04:21 | ||||||
Last Modified: | 21 Mar 2024 04:21 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/31013 |
Actions (login required)
View Item |