Penerapan Sistem Hotspot Sebagai Pengatur Bandwidth Menggunakan Mikrotik Guna Memaksimalkan Kinerja Internet di PT.Arsenet Global Solusi Jember

Putra, Raga Mulya Pratama (2024) Penerapan Sistem Hotspot Sebagai Pengatur Bandwidth Menggunakan Mikrotik Guna Memaksimalkan Kinerja Internet di PT.Arsenet Global Solusi Jember. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (29kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (157kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (29kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Magang merupakan bagian dari pelatihan akademik, berbobot 20 SKS. Magang dilaksanakan di Perusahaan/industri/instansi diluar kampus sehingga mahasiswa diharapkan dapat memperoleh banyak keterampilan dan keahlian selama berada ditempat magang. Dalam Pelaksanaan magang, penulis bertempat di PT. Arsenet Global Solusi Jember yang menyediakan layanan internet yang cepat dan kualitas yang unggul untuk kebutuhan pelanggan. PT. Arsenet Global Solusi didirikan pada tahun 2013 dengan lisensi resmi pertama untuk layanan Internet Service Provider. Pada pelaksanaan magang penulis mempelajari tentang konfigurasi mikrotik. Mikrotik RouterOS yang sudah banyak dipakai untuk menangani jaringan. konfigurasi Mikrotik menjadi masalah buat sebagian orang karena walaupun produk dari Mikrotik memiliki programprogram konfigurasi yang berbasis GUI (Graphical User Interface) tetapi tetap saja membutuhkan langkah-langkah yang panjang dan membingungkan walaupun hanya untuk melakukan konfigurasi. Penggunaan hotspot pada mikrotik dapat memudahkan pemilik jaringan untuk mengatur siapa saja yang dapat mengakses jaringanya. Selain itu pemilik jaringan juga dapat mengatur berapa lama waktu untuk pengguna jaringan dapat terkoneksi ke jaringan internet.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWijanarko, DennyNIDN0008097803
Uncontrolled Keywords: Magang, Internet Service Provider, Arsenet Global Solusi
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 457 - Teknik Komputer
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Teknik Komputer > PKL
Depositing User: Raga Mulya Pratama Putra
Date Deposited: 13 Feb 2024 06:57
Last Modified: 13 Feb 2024 06:58
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/30552

Actions (login required)

View Item View Item