Analisis Penggunaan Variasi Saringan Knalpotberbahan Stainless Steel dan Galvanis Terhadap Perubahan Suhu Dan Tingkat Kuat Suara Gas Buang Pada Sepeda Motor 4 Tak

Syahputra, Mochammad Octa Risyal (2023) Analisis Penggunaan Variasi Saringan Knalpotberbahan Stainless Steel dan Galvanis Terhadap Perubahan Suhu Dan Tingkat Kuat Suara Gas Buang Pada Sepeda Motor 4 Tak. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (ABSTRACT)
ABSTRACT.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (9kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (93kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (153kB)
[img] Text (LAPORAN LENGKAP)
Moch Octa Risyal S_H42191523_skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbedaan suhu dan tingkat kebisingan ketika menggunakan saringan knalpot berbeda pada kendaraan bermotor. Varisasi yang digunakan yaitu saringan berbahan stainlees steel dan saringan berbahan galvanis. Hasil dari penelitian ini yaitu Selisih suhu pada saringan knalpot sebelum dan sesusah pengujian pada bahan stainless steel yaitu, 1000 RPM 3,4°C, 2000 RPM 7,4°C, 3000 RPM 11,3°C, dan 4000 RPM 11,2°C sedangkan selisih suhu pada saringan knalpot galvanis yaitu, 1000 RPM 9,8°C, 2000 RPM 5,1°C, 3000 RPM 12,9°C, dan 4000 RPM 21,5°C. Sedangkan untuk hasil suara yang dihasilkan oleh saringan knalpot bahan stainless steel yaitu, 1000 RPM 73,8 dB, 2000 RPM 75,4 dB, 3000 RPM 78,8 dB, dan 4000 RPM 82,0 dB sedangkan suara yang dihasilkan oleh saringan knalpot bahan galvanis yaitu, 1000 RPM 74,8 dB, 2000 RPM 77,5 dB, 3000 RPM 82,4 dB, dan 4000 RPM 86,3 dB. saringan knalpot bahan stainless steel pada RPM 1000, 2000, 3000 memenuhi standar ambang batas suara yang dihasilkan oleh knalpot sepeda motor. Berbeda dengan saringan knalpot bahan galvanis dimana suara yang dihasilkan pada RPM 1000 dan 2000 masih berada dalam ambang batas standar nasional yaitu 80 dB artinya penggunaan saringan knalpot disarankan di bawah 3000 RPM agar berada diambang batas suara yang telah ditentukan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorAdityo, AdityoNIDN0015098105
Uncontrolled Keywords: Suhu, Kebisingan, Stailees steel, Galvanis, Knalpot,Diameter Knalpot
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 431 - Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Mesin Otomotif > Tugas Akhir
Depositing User: Mochammad Octa Risyal Syahputra
Date Deposited: 24 Nov 2023 00:35
Last Modified: 24 Nov 2023 00:36
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/28806

Actions (login required)

View Item View Item