Proses Pengolahan Sayur Beku Okra Pada PT. Mitra Tani Dua Tujuh

Umara, Mhd. Mufti (2023) Proses Pengolahan Sayur Beku Okra Pada PT. Mitra Tani Dua Tujuh. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Laporan Lengkap)
LAPORAN PKL_MHD MUFTI UMARA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (705kB) | Request a copy
[img] Text (BAb 1 Pendahuluan)
LAPORAN PKL_MHD MUFTI UMARA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (705kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
LAPORAN PKL_MHD MUFTI UMARA-13-17.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (257kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
LAPORAN PKL_MHD MUFTI UMARA-40.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (87kB)

Abstract

Praktik Kerja Lapang (PKL) adalah kegiatan yang dilakukan mahasiswa untuk belajar bekerja praktis pada perusahaan/instansi/industri yang diharapkan dapat menjadi sarana penerapan keterampilan dan keahlian mahasiswa yang didapatkan selama kuliah.. Kegiatan PKL ini dilaksanakan di PT.Mitratani Dua Tujuh mulai tanggal 25 April – 25 Juli 2021. PT.Mitratani Dua Tujuh adalah perusahaan yang bergerak dalam sector agroindustry sejak awal berdirinya pada 17 November 1994, dan berfokus pada edamame dan okra, Namun saat ini, perkembangan zaman menuntut perusahaan untuk selalu berkembang sehingga lahirlah berbagai macam produk yang telah diluncurkan PT.Mitratani Dua Tujuh. Divisi Produksi PT.Mitratani Dua Tujuh selalu memberikan perkembangan bagi perusahaannya, dimana kini PT.Mitra Tani Dua Tujuh juga mengolah produk agroindustry lain diluar edamame dan okra, diantaranya adalah sweet potato, mix vegetables dan juga menerima permintaan pengolahan dari distributor. Praktik kerja lapang ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses pengolahan sayur beku okra di PT.Mitra Tani Dua Tujuh, bertujuan untuk mengetahui kegiatan pengolahan sayuran beku okra, alat-alat yang digunakan, dan kendala beserta solusinya. Proses pengolahan menjadi kunci untuk produk yang berkualitas. Proses pengolahan merupakan kegiatan dimana kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna barang atau produk atau menciptakan produk baru sehingga lebih bermanfaat untuk kebutuhan. Okra yang awalnya dapat dengan mudah membusuh kemudia di olah menjadi sayur okra beku yang membuat okra vi tidak cepat membusuk dimana diperusahaan peran pengolah sangatlah penting memenuhi kebutuhan perusahaan dan kebutuhan konsumen. Proses pengolahan di PT Mitra Tani Dua Tujuh melewati beberapa departemen yaitu departemen Room material (RM), Grading, IQF(Individual Quick Freezing) dan terakhir Packeging. Terdapat beberapa tahapan pada proses pengolahan okra beku yaitu Blowing merupakan mesin pemisah antara okra dengan benda asing. Kemudian habis dari Blowing masuk ke mesin Washing untuk membersihkan kotoran pada kulit okra. Setelah itu okra masuk ke bagian grading dimana okra akan disortasi sesuai dengan standar di PT.Mitra Tani Dua Tujuh. setelah disortasi, okra langsung masuk ke mesin blanching yang tujuannya untuk mematangkan okra. Okra yang sudah matang kemudai didinginkan menggunakan bak berisi air dan di giring ke mesin IQF untuk didinginkan. Habis didinginkan okran dimasukan kedalam karung dan langsung masuk ke coldstorage untuk manjaga suhu agar tetap stabil. Sebelum dikemas, okra harus disortasi tahap akhir untuk memastikan agar benda asing tidak masuk saat pengemasan. Setalah disortasi, okra kembali masuk ke dalam coldstorage agar suhu tetap stabil. Setelah 2 jam didalam coldstorage, okra siap dikemas.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorKurniawati, DewiNIDN0013017904
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 576 - Manajemen Industri
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D4 Manajemen Agroindustri > PKL
Depositing User: MHD. Mufti Umara
Date Deposited: 11 Aug 2023 08:45
Last Modified: 11 Aug 2023 08:46
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/27935

Actions (login required)

View Item View Item