Teknik Perbanyakan Anggrek Hitam Kalimantan (Coelogyne pandurate) Secara Split Di Handoyo Budi Orchids Malang

Kholil, Muhammad (2023) Teknik Perbanyakan Anggrek Hitam Kalimantan (Coelogyne pandurate) Secara Split Di Handoyo Budi Orchids Malang. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Muhammad Kholil Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (87kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Muhammad Kholil Bab 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (97kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Muhammad Kholil Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (66kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Muhammad Kholil Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (518kB) | Request a copy

Abstract

Politeknik Negeri Jember merupakan perguruan tinggi yang menyelenggarakan pendidikan vokasional, yaitu suatu program pendidikan yang mengarahkan proses belajar mengajar pada tingkat keahlian dan mampu melaksanakan serta mengembangkan standar-standar keahlian secara spesifik yang dibutuhkan sektor industri. Handoyo Budi Orchids adalah suatu perusahaan pembibitan anggrek yang berdiri atas prakasa Ir. Budi Sugiarto. Beliau merupakan lulusan Fakultas pertanian, Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Program Studi Ilmu Penyakit Bakteri, Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur. Beliau pada tahun 1998 mulai menekuniusaha tanaman hias dan pada tahun berikutnya mulai bekerja sebagai peneliti tanaman Tembakau di Departemen Agronomi PT. Bentoel Prima Malang. Kegiatan ini dilakukan pada tanggal 27 Maret 2023 di Kebun Handoyo Budi Orchids Jl. Balai Desa Kepuharjo, Kedawung, Ngijo, Kecamatan Karangploso, Malang, Jawa Timur dengan ketinggian ±556 mdpl. Tanaman anggrek hitam Kalimantan merupakan anggrek alam endemik Kalimantan timur. Media tanam yang digunakan biasanya moss hitam atau coco fiber dan penanamannya bisa didalam pot ataupun digantung. Sebaiknya media tanam yang digunakan tidak hanya menggunakan pakis atau ditanam didalam pot, dapat dikreasikan dengan menanam anggrek hitam dengan menempelkan pada pohon hidup.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorRohman, Hanif FaturNIDN0030119102
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 152 - Hortikultura
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D3 Produksi Tanaman Hortikultura > PKL
Depositing User: Muhammad Kholil
Date Deposited: 27 Jul 2023 09:49
Last Modified: 27 Jul 2023 09:50
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/26183

Actions (login required)

View Item View Item