Mufida Husna, Uma Naila (2023) Teknik Produksi Benih Semangka (Citrullus vulgaris) Hibrida di PT. East West Seed Indonesia Kabupaten Gresik Jawa Timur. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
Uma Naila Mufida Husna_Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (11kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Uma Naila Mufida Husna_BAB 1.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (78kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
Uma Naila Mufida Husna_Full Tex.pdf Restricted to Registered users only Download (838kB) | Request a copy |
|
Text (Daftar Pustaka)
Uma Naila Mufida Husna_Daftar Pustaka .pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (11kB) |
Abstract
Tanaman semangka (Citrullus vulgaris L) termasuk tanaman holtikultura yang banyak dibudidayakan di Indonesia terutama di Bali (Sudiatmaka & Utami, 2016). Menurut Badan Pusat Statistika (2021) produksi buah semangka pada tahun 2020 hanya mencapai 573.287ton bahkan sempat mengalami penurunan pada tahun 2018 yang awalnya 499.475ton pada tahun 2017 menjadi 481.727ton pada tahun 2018. Sebagai upaya untuk memenuhi ketersediaan pangan nasional pemerintah melakukan impor setiap tahun maka dari itu perlu adanya produksi benih semangka yang benar sesuai pemahaman tenaga-tenaga yang terampil dalam praktek lapang berdasarkan teori-teori yang telah dibuktikan kebenaran dan manfaatnya sehingga dapat menghasilkan benih Semangka yang unggul. Tujuan Praktek Kerja Lapang (PKL) adalah mengetahui teknik produksi benih semangka secara hibrida di PT East West Seed untuk menghasilkan benih unggul. Mampu mengetahui sistem kemitraan antara petani dengan perusahaan. Dan mampu mengetahui analisis usaha tani semangka hibrida. Hasil dari kegiatan PKL yang telah dilakukan diantaranya memahami dan mengetahui teknik produksi benih semangka hibrida sesuai dengan standar prosedure perusahaan mulai dari pengolahan lahan, pembibitan, perlakuan benih, penanaman, pemupukan, pemangkasan, teknik polinasi yang benar dan tepat, dan panen pasca panen dengan memperhatikan Seed Healt Treatmen (SHT) dalam perlakuan benih. Hasil analisa usaha tani Budidaya Semangka Hibrida selama satu musim dengan populasi 1000 mampu mnghasilkan benih sebanyak 5kg dengan biaya produksi yang harus dikeluarkan sebesar Rp. 7.420.000 dan pendapatkan usaha tani semangka sebesar Rp. 3.999.000 dan memperoleh R/C Ratio 1,5 yang artinya usaha tani ini layak untuk di jalankan.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 152 - Hortikultura 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 153 - Ilmu Hama dan Penyakit Tanaman 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan |
||||||
Divisions: | Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D3 Produksi Tanaman Hortikultura > PKL | ||||||
Depositing User: | Uma naila mufida husna | ||||||
Date Deposited: | 26 Jul 2023 01:00 | ||||||
Last Modified: | 26 Jul 2023 01:01 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/25903 |
Actions (login required)
View Item |