Analisis Usaha Stick Jambu Merah di Desa Glagahwero Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember

Hasani, Muhamad Kamil Saidan (2023) Analisis Usaha Stick Jambu Merah di Desa Glagahwero Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (202kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (206kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (306kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
D31200562_LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Stick Jambu Merah adalah makanan ringan yang berbahan utama buah jambu biji merah, terbuat dari tepung dan dicetak serta digoreng, memiliki aroma harum khas dari buah jambu biji merah, berbentuk panjang, enak, gurih, serta renyah. Buah jambu biji merah mengandung banyak vitamin dan serat sehingga cocok dikonsumsi untuk menjaga kesehatan. Buah jambu biji merah kaya akan vitamin A untuk kesehatan mata dan antioksidan serta masih banyak lagi kandungan gizi yang terdapat pada buah jambu biji merah ini. Tujuan tugas akhir ini adalah sebagai berikut, dapat melaksanakan proses produksi stick jambu merah, dapat melaksanakan proses pemasaran produk stick jambu merah, dan dapat menghitung analisis usaha stick jambu merah. Pelaksanaan dilakukan di Desa Glagahwero Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember. Waktu pelaksanaa tugas akhir yaitu pada tanggal 27 September 2022 sampai 25 Oktober 2022 bertempat di Desa Glagahwero Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember. Metode pemasaran yang dilakukan yaitu metode 4P, product, price, place dan promotion. Tugas akhir dengan judul Analisis Usaha Stick Jambu Merah di Desa Glagahwero Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember, menggunakan analisis yaitu BEP, R/C Ratio, dan ROI. Hasil perhitungan yang didapatkan yaitu BEP (.harga) sebesar Rp. 4.730,71/kemasan , BEP (produksi) sebanyak 12,44 kemasan, R/C Ratio sebesar 2,00 dan ROI sebesar 12,23 %. Berdasarkan ketiga analisis tersebut maka usaha Stick Jambu Merah di Desa Glagahwero Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember adalah menguntungkan dan layak untuk diusahakan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorP, Ida Adha AnrosanaNIDN001212750
Uncontrolled Keywords: Analisis Usaha, Jambu Merah, Stick
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 180 - Ilmu Sosiologi Pertanian > 185 - Agribisnis
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D3 Manajemen Agribisnis (Bondowoso) > Tugas Akhir
Depositing User: MUHAMAD KAMIL SAIDAN HASANI
Date Deposited: 20 Jul 2023 10:08
Last Modified: 20 Jul 2023 10:10
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/25477

Actions (login required)

View Item View Item