Proses Pengayakan (Sizing) Dan Sortasi Biji Kopi Arabika di PTPN XII Kebun Blawan

Jennah, Hafidatul (2019) Proses Pengayakan (Sizing) Dan Sortasi Biji Kopi Arabika di PTPN XII Kebun Blawan. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
B31171587 Hafidatul Jennah_Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (194kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
B31171587 Hafidatul Jennah_BAB 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (109kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
B31171587 Hafidatul Jennah_Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (5kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
B31171587 Hafidatul Jennah_ Laporan lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kegiatan Praktek Kerja Lapang bertujuan untuk meningkatkan wawasan, pengetahuan. Praktik Kerja Lapang dilaksanakan pada tanggal 23 September–14 Desember 2019 di PTPN XII Kebun Blawan . Metode yang digunakan dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapang adalah metode observasi, wawancara, penerapan kerja dengan mengikuti seluruh aktivitas yang ada di PTPN XII Kebun Blawan dan metode studi pustaka. Pengayakan Dan Sortasi merupakan salah satu bagian dari proses pengolahan biji kopi robusta di PTPN XII Kebun Blawan. Sizing atau pengayakan kopi kering (Kopi Pasar) yang terdapat di PTPN XII Kebun Blawan dilakukan untuk memisahkan biji kopi pasar berdasarkan ukurannya setelah memalui proses penggerbusan. Dimana biji kopi sudah dipisahkan dari kulit tanduk dan kulit arinya. Proses pengayakan ini dilakukan menggunakan mesin pengayak atau sering di sebut dengan mesin grader berdasarkan perbedaan ukuran, yaitu X, M, S dan SS. Ukuran X untuk biji kopi pasar yang tertahan pada ayakan dengan ukuran 6,5mm, ukuran M untuk biji kopi pasar yang lolos pada ayakan 6,5 mm dan tertahan pada ayakan dengan ukuran 6 mm, ukuran S untuk biji kopi pasar yang lolos pada ayakan 6 mm dan tertahan pada ayakan dengn ukuran 5mm. Sementara itu di dasar alat ayak (tanpa lubang) (dibawah ayakan S) akan menghasilkan size SS. Sortasi ini bertujuan untuk memisahkan kopi pasar berdasarkan nilai cacatnya. Sortasi meja ini merupakan sortasi terakhir untuk menentukan mutu kopi beras dengan syarat mutu ditentukan oleh direks

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWijaya, RizzaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kopi Arabika, Pengayakan, Sortasi
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 163 - Teknologi Pertanian
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Keteknikan Pertanian > PKL
Depositing User: Hafidatul Jennah
Date Deposited: 22 Dec 2022 02:58
Last Modified: 22 Dec 2022 03:14
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/18277

Actions (login required)

View Item View Item