Analisis Pendapatan Peternak Usaha Sapi Potong dengan Berbagai Pola Tanam di Kecamatan Umbulsari Kabupaten Jember

Wahyono, Nanang Dwi and Fanani, Zaenal and Soetjipto, Noer (2018) Analisis Pendapatan Peternak Usaha Sapi Potong dengan Berbagai Pola Tanam di Kecamatan Umbulsari Kabupaten Jember. Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis, 3 (1). pp. 30-41. ISSN 2549 - 5291

[img] Text (Hasil Turnitin)
ANALISIS PENDAPATAN PETERNAK USAHA SAPI POTONG DENGAN BERBAGAI POLA TANAM DI KECAMATAN UMBULSARI KABUPATEN JEMBER.pdf - Supplemental Material

Download (2MB)
[img] Text (Hasil Peer Review)
22. Analisis Pendapatan Peternak Usaha Sapi Potong...pdf - Supplemental Material
Restricted to Repository staff only

Download (586kB)
Official URL: https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/manajemen/ar...

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1)Menganalisis Biaya usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam, 2) Menganalisis Penerimaan usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam, 3) Menganalisis Pendapatan usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam, 4) Menganalisis Imbangan penerimaan dan biaya usahatani dengan Sapi potong pada berbagai macam pola tanam. Teknik kerangka sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling cluster dua tingkat (Two Stage Cluster Sampling). Penentuan sampel dan lokasi penelitian dilakukan secara purposive. Sampling. Model analisis yang digunakan adalah analisis biaya dan pendapatan usahatani tanaman dan usaha sapi potong .Hasil penelitian adalah sebagai berikut : 1)Pola tanam 5 yaitu tanaman tebu dengan usaha sapi potong biaya paling tinggi dibandingkan dengan pola tanam lainnya yaitu per hektar per ekor adalah Rp 96.750.000,- untuk usahatani dan Rp 10.865.000,- untuk usaha sapi potong sehingga total biaya usahatani tanaman dan usaha sapi potong sebesar Rp 107.615.000,-, 2) Pola tanam 5 yaitu tanaman tebu dengan usaha sapi potong penerimaan paling tinggi yaitu penerimaan dari hasil pola tanam 5 per hektar sebesar 110.450.000,- dan usaha sapi potong per satuan ternak sebesar Rp 14.900.000,- sehingga jumlah penerimaan sebesar Rp 125.350.000,-, 3) Pendapatan dari hasil usahatani pola tanam 5 sebesar Rp 13.700.000,- dan usaha sapi potong pembibitan per satuan ternak sebesar Rp 4.035.000,- sehingga jumlah pendapatan Rp 17.735.000,- yang merupakan pendapatan paling tinggi, 5) Tingkat imbangan penerimaan dan biaya pada pola tanam 4 sebebsar 1,82 merupakan paling tinggi.

Item Type: Article
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 212 - Sosial Ekonomi Perternakan
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Manajemen Bisnis Unggas > General
Depositing User: Nanang Dwi Wahyono
Date Deposited: 26 Apr 2023 10:52
Last Modified: 27 Apr 2023 21:19
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/17951

Actions (login required)

View Item View Item