Tatalaksana Perkandangan Sapi Perah Heifer Friesian  Holstein (FH) (Studi Kasus di Koperasi Agro Niaga Jabung Kabupaten Malang)

Kamal, Egan Eklil (2020) Tatalaksana Perkandangan Sapi Perah Heifer Friesian  Holstein (FH) (Studi Kasus di Koperasi Agro Niaga Jabung Kabupaten Malang). Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
07. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (85kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
13. BAB 1. PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (76kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
18. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (227kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
20. LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (726kB) | Request a copy

Abstract

Tatalaksana Perkandangan Sapi Perah Heifer Friesian Holstein (FH) (Studi  Kasus di Koperasi Agro Niaga Jabung Kabupaten Malang), Egan Eklil  Kamal, Nim C31172100, tahun 2020, 44 hlm., Produksi Ternak, Politeknik  Negeri Jember, Nurkholis, S,Pt., MP (Pembembing Utama). Tingkat kebutuhan konsumsi produk peternakan di Indonesia terus  meningkat. Produk peternakan yang konsumsinya meningkat salah satunya adalah  susu. Konsumsi susu selalu meningkat setiap tahun. Meningkatnya konsumsi ini  tidak diimbangi dengan meningkatnya tingkat produksi. Meningkatkan produksi  susu dapat dilakukan dengan cara menghasilkan sapi penghasil susu baik. Sapi  yang dapat menghasilkan susu dengan baik salah satunya adalah sapi Friesian  Holstein (FH). Sapi FH dapat menghasilkan susu dengan baik apabila semua  kebutuhan dalam pemeliharaannya dipenuhi dengan baik. Perkandangan  merupakan salah satu faktor yang harus diperhatikan dengan baik karena dapat  mempengaruhi tingkat produksi susu sapi. Kandang sapi harus disesuaikan  dengan kebutuhan sapi sesuai dengan usianya. Sapi dara FH merupakan sapi yang  dipersiapkan sebagai sapi yang akan menghasilkan susu dengan kualitas baik.  Kandang untuk pemeliharaan sapi dara harus disesuaikan dangan kebutuhannya. Studi kasus dilaksanakan untuk mengetahui tatalaksana perkandangan yang  diterapkan di kandang Koperasi Agro Niaga Jabung kabupaten Malang. Studi  kasus bertempat di kandang Koperasi Agro Niaga Jabung kabupaten Malang.  Studi kasus dilaksanakan pada 1 september sampai dengan 30 desember 2020. Hasil studi kasus menunjukkan bahwa tatalaksana perkandangan yang  diterapkan di kandang KAN Jabung telah memenuhi kebutuhan sapi dara.  Tatalaksana perkandangan yang diterapkan terbukti dapat membuat konsumsi  pakan baik serta sapi dara tumbuh melebihi standar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorNurkholis, NurkholisNIDN0003017805
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 216 - Produksi Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak > Tugas Akhir
Depositing User: Egan Eklil Kamal
Date Deposited: 13 Jan 2021 08:02
Last Modified: 15 Jan 2021 02:36
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/1685

Actions (login required)

View Item View Item