RANCANG BANGUN PROTOTYPE SISTEM SMART CAR PARKING ASSISTANT BERBASIS INTERNET OF THINGS DENGAN WEBSITE

Candra, Ardi (2022) RANCANG BANGUN PROTOTYPE SISTEM SMART CAR PARKING ASSISTANT BERBASIS INTERNET OF THINGS DENGAN WEBSITE. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
E32192030_RINGKASAN TA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (218kB)
[img] Text (Pendahuluan)
E32192030_BAB 1 PENDAHULUAN TA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (222kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
E32192030_DAFTAR PUSTAKA TA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (437kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
E32192030_LAPORAN TA LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

RANCANG BANGUN PROTOTYPE SISTEM SMART CAR PARKING ASSISTANT BERBASIS INTERNET OF THINGS DENGAN WEBSITE, Ardi Candra, NIM E32192030, Tahun 2022, 27 hlm, Teknik Komputer, Politeknik Negeri Jember, Denny Wijanarko, ST, MT. (Pembimbing) Parkiran yang selama ini tersedia tidak menampilkan informasi mengenai slot parkir yang kosong, sehingga para pengguna layanan lahan parkir kesulitan dalam mencari slot parkir yang masih kosong untuk ditempati dan memakan waktu yang cukup banyak untuk mencarinya. Seiring dengan contoh masalah-masalah yang disebutkan, proposal ini dibuat untuk dapat merancang dan membangun prototype sistem parkir sekaligus melakukan pengembangan dalam memonitoring prototype sistem parkir yang akan di rancang. Informasi mengenai penuh atau tidaknya lahan parkiran nantinya akan ditampilkan pada LCD yang ada. Dan pada pintu masuk lahan parkiran akan diberikan LCD yang menginformasikan penuh atau tidaknya parkiran, sehingga pengendara mobil tidak perlu lagi memasuki lahan parkir hanya untuk mencari parkiran apabila sudah penuh. Prototype sistem parkir nantinya akan dikombinasikan dengan website, sehingga pengelola lahan parkir mendapat informasi mengenai aktifitas parkir yang nantinya akan bermanfaat dalam memonitoring kondisi lahan parkiran.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWijanarko, DennyNIDN. 0008097803
Uncontrolled Keywords: prototype,rancang,bangun,parkir,iot,website
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 457 - Teknik Komputer
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Teknik Komputer > Tugas Akhir
Depositing User: Ardi Candra
Date Deposited: 25 Aug 2022 04:28
Last Modified: 25 Aug 2022 04:30
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/15724

Actions (login required)

View Item View Item