Sistem Informasi Monitoring Tugas Akhir Berbasis Android Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Jember

Meiharista, Faniyatul Arifa (2022) Sistem Informasi Monitoring Tugas Akhir Berbasis Android Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Jember. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (15kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (119kB)
[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (5kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
faniyatul arifa meiharisTa.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Peranan teknologi informasi sangat penting dalam menyediakan informasi yang membantu mahasiswa menyelesaikan tugas akhirnya dengan mudah. Tugas akhir merupakan karya ilmiah yang disusun berdasarkan hasil penelitian dari sebuah masalah oleh setiap mahasiswa jenjang diploma. Tugas Akhir menjadi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md.). Pengembangan Sistem Informasi Monitoring Tugas Akhir di Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Jember masih dirasa belum mencukupi kebutuhan informasi yang dibutuhkan mahasiswa tingkat akhir. Penelitian ini bertujuan untuk merancang aplikasi sistem informasi tugas akhir yang akan memuat informasi seputar tugas akhir yang akan membantu mahasiswa tingkat akhir untuk menerima informasi dengan mudah. Penelitian ini dilaksanakan kurang lebih selama 5 bulan, mulai bulan Januari 2022 sampai dengan bulan Mei 2022. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif. Hasil penelitian didapati bahwa aplikasi dapat berjalan dengan baik dan dapat digunakan untuk mahasiswa tingkat akhir jurusan teknologi informasi untuk memudahkan dalam menerima informasi dan mempermudah dalam mengumpulkan tugas akhir melalui aplikasi. Aplikasi SIMTA ini dapat dimanfaatkan dan dikembangkan dalam jurusan teknologi informasi yang kemudian dapat dipergunakan oleh mahasiswa jurusan teknologi informasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorPuspitasari, Pramuditha Shinta DewiNIDN0004039801
Uncontrolled Keywords: Sistem,Informasi,Monitoring
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 462 - Teknologi Informasi
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Manajemen Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Meiharista Faniyatul Arifa
Date Deposited: 18 Aug 2022 07:04
Last Modified: 18 Aug 2022 07:05
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/14831

Actions (login required)

View Item View Item