Zakzena, Gilang (2022) Tatalaksana Sistem Perkandangan Ayam Ras Pedaging Di Ud. Baidowi Balung - Jember. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (6kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (92kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (148kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
C41171266_LAPORAN LENGKAP.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Praktek Kerja lapang (PKL) adalah salah satu program kemahasiswaan yang mewajibkan para mahasiswa untuk melakukan analisa masalah yang ada di lapangan serta dapat memberikan pengalaman baru dan meningkatkan pengetahuan bagi mahasiswa yang belum pernah didapat selama diperkuliahan, kegiatan yang dilakukan yaitu mengerjakan kegiatan yang berkaitan di pemeliharaan ayam broiler. Praktek Kerja Lapang (PKL) dilakukan selama 61 hari atau pada tanggal 26 Oktober 2020 hingga 26 Desember 2020. Lokasi Praktek Lapang (PKL) dilakukan di UD.Baidowi Balung. Perusahaan ini sebagian besar telah menerapkan sistem perkandangan yang cukup baik serta telah sesuai dengan standard PT. Charoen Pokphand. UD. Baidowi yang terletak di Dusun Jogaran, Desa Gumelar, Kecamatan Balung, Kabupaten Jember merupakan salah satu peternakan ayam broiler berskala industri yang menerapkan perkandangan sistem open house. Selain sistem perkandangan open house tersebut tentunya juga harus didukung dengan ketersediaan sumber daya manusia yang berkualitas dan terampil dalam bidang peternakan. Sebagai mahasiswa di bidang peternakan, perlu dikaji antara teori dengan kondisi aktual di dunia industri. Dari hasil kegiatan Praktik Kerja Lapang (PKL) yang kami lakukan ada beberapa hal yang perlu di perhatikan terutama dalam hal sistem perkandangan. Di UD. Baidowi sendiri menggunakan sistem kandang open house yang cukup baik, namun ada beberapa hal yang perlu di perbaiki lagi sehingga dapat menambah tingkat keefektifan dan keefisiensian dari penggunaan kandang tersebut.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Tatalaksana Sistem Perkandangan Ayam Ras Pedaging | ||||||
Subjects: | 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 217 - Budidaya Ternak | ||||||
Divisions: | Jurusan Peternakan > Prodi D4 Manajemen Bisnis Unggas > PKL | ||||||
Depositing User: | Gilang Zakzena | ||||||
Date Deposited: | 15 Jul 2022 00:49 | ||||||
Last Modified: | 27 Jul 2022 01:32 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/13434 |
Actions (login required)
View Item |