Permainan Pengenalan Buah Untuk Anak Usia Dini Berbasis Augmented Reality

Soetanto, Alvin (2022) Permainan Pengenalan Buah Untuk Anak Usia Dini Berbasis Augmented Reality. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstract)
1. E41182112 Alvin - Abstrak.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (7kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
2. E41182112 Alvin - Bab 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (23kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
3. E41182112 Alvin - Full Text.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (Daftar Pustaka)
4. E41182112 Alvin - Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (83kB)

Abstract

Pendidikan Anak Usia Dini adalah jenjang pendidikan yang menaungi lembaga pendidikan seperti kelompok bermain atau playground dan Taman Kanak-kanak, dimana usia ini menjadi usia emas pembentukan kepribadian dan karakter anak. Penelitian ini bertujuan sebagai metode pembelajaran yang menarik dan bervariasi, sehingga perlunya permainan pengenalan buah berbasis augmented reality untuk meningkatkan ketertarikan anak dalam belajar. Permainan ini menggunakan marker sebagai pengenalan buah dan menggunakan algoritma Memory Match untuk mengidentifikasi, mengenali dan mengingat gambar. Hasil implementasi dari marker yaitu object 3d dan penjelasan dari buah yang muncul. Sedangkan hasil implementasi algortima memory match dalam permainan ini yaitu ditampilkannya beberapa pasang kartu yang tertutup yang diharuskan dibuka untuk menyelesaikan permainan. Pada percobaan Lumen semakin tinggi lumen maka semakin cepat kamera mendeteksi marker. Pada pengujian UAT, dari kedua variable, pertama dari segi kualitas aplikasi mendapat 84 %, kedua dari segi kualitas informasi 85 % mendapat. Pada percobaan perbedaan marker dapat disimpulkan bahwa marker yang lebih akurat adalah marker berwarna.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorArifianto, Aji SetoNIDN0028118502
Uncontrolled Keywords: Permainan Pengenalan Buah Untuk Anak Usia Dini Berbasis Augmented Reality, Markerless Augmented Reality, Algoritma Memory Match.
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 458 - Teknik Informatika
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D4 Teknik Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Alvin Alvin
Date Deposited: 12 Jul 2022 03:40
Last Modified: 12 Jul 2022 03:41
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/13174

Actions (login required)

View Item View Item