Rancang Bangun Sistem Pemilah Sampah Logam Dan Non Logam Pada Tempat Sampah Berbasis Internet Of Things

Silo, Barton Dwinanda (2020) Rancang Bangun Sistem Pemilah Sampah Logam Dan Non Logam Pada Tempat Sampah Berbasis Internet Of Things. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
7. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (126kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
13. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (176kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
18. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (168kB)
[img] Text (Full Text)
20. E32170672_LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

RINGKASAN Rancang Bangun Sistem Pemilah Sampah Logam dan Non Logam Pada Tempat Sampah Berbasis Internet of Things, Barton Dwinanda Silo, NIM E32170672, Tahun 2020, 68 hlm., Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Jember, Agus Hariyanto, ST, M.Kom (Pembimbing). Pemilahan merupakan suatu proses membedakan jenis sampah logam dan non logam yang hasil nantinya akan diproses sebagai bahan daur ulang agar dapat digunakan kembali. Sehingga dalam penerapan teknologinya dapat membantu para petugas sampah dalam mengelompokkan jenis jenis sampahnya. Penelitian ini berfokus pada pembuatan tempat sampah yang dapat memilah dan menteksi kapasitas tempat sampah, dengan penutup tempat sampah yang dapat membuka dan menutup otomatis menggunakan sensor Ultrasonik. Sistem pemilahan sampah logam dan non logam menggunakan sensor Proximty Induktif dan Kapastif, dan sistem pengiriman data kapasitas tempat sampah ke cloud database Firebase. Hasil pengujian menunjukkan tempat sampah yang berhasil memilah sampah berjenis logam dan non logam, serta pengiriman data kapasitas dari tempat sampah yang dapat diakses oleh pengguna menggunakan layanan database realtime untuk dikelola kembali ditempat pembuangan akhir (TPA).

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorYogiswara, YogiswaraNIDN0029097005
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 457 - Teknik Komputer
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Teknik Komputer > Tugas Akhir
Depositing User: Theresia
Date Deposited: 04 Feb 2022 07:36
Last Modified: 04 Feb 2022 07:37
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/10406

Actions (login required)

View Item View Item