Teknik Pembuatan Pancang Tanam Kelapa Sawit (Elaeis Guineensis Jacq.) Di Afdeling Vi Kebun Bengkarek Pt. Nusa Jaya Perkasa Kalimantan Barat

Wahyu Septiawan, Muhammad Didiet (2015) Teknik Pembuatan Pancang Tanam Kelapa Sawit (Elaeis Guineensis Jacq.) Di Afdeling Vi Kebun Bengkarek Pt. Nusa Jaya Perkasa Kalimantan Barat. Project Report. Politeknik Negeri Jember, Politeknik Negeri Jember. (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
6. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (9kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
13. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (21kB)
[img] Text (Full Text)
22. LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (975kB)

Abstract

RINGKASAN TEKNIK PEMBUATAN PANCANG TANAM KELAPA SAWIT (Elaeis guineensisJacq.) DI AFDELING VI KEBUN BENGKAREK DI PT. NUSA JAYA PERKASAKALIMANTAN BARAT, Muhammad Didiet Wahyu Septiawan, NIM A32120968, Tahun 2015, 00 Halaman, Produksi Pertanian, Politeknik Negeri Jember, Ir. Cherry Triwidiarto, M.Si, (Pembimbing Utama), Ir. Sugiyarto MP. (Pembimbing Anggota) Arah pancang adalah utara – selatan dan harus tegak lurus kearah jalan. Pancang dapat digeser arah utara selatan. Pancang dibuat dari kayu setinggi 1,5 m. Kompas dan tali atau kawat diperlukan untuk menentukan arah dan ukuran (lubisdan Tobing,1982a;1982b). Pada areal rata pancang kepala ABC dengan arah timur – barat yang berjarak 2 kali antar barisan. Jarak antar barisan dipancang dengan pancang biasa atau pancang anak A1, B1, C1. Dari pancang kepala ditarik kawat 50 m arah uatara – selatan tegak lurus. Pada tanda yang telah dibuat pada kawat sesuai dengan jarak dalam barisan diletakkan pancang tanam. Selanjutnya kawat arah Utara-Selatan dipindahkan kepancang A1 dan diletakkan pancang tanam pada tanda 0,5 jarak dalam barisan yang sudah ada dan demikian seterusnya hingga terpancang 0,25 ha. Bila sudah sesuai mata-limanya dilanjutkan untuk 1 ha dan seterusnya. Pada areal berkontur agak sulit, jarak antar kontur merupakan proyeksi jarak antar barisan yang sebenarnya sedang jarak dalam barisan sedapat mungkin sama dengan jarak dalam barisan sebenarnya. Tujuan dari teknik pancang tanam ini adalah Memberi tanda titik untuk pebuatan lubang tanam sesuai jarak tanam yang sudah ditentukan dan pemancangan juga bertujuan untuk pedoman pembuatan jalan, parit, teras atau tapak kuda dan penanaman kacangan. Pembuatan pancang tanam sebenarnya berpedoman pada jalan CR (Collection Road ) yang arahnya ke utara dan selatan serta pada jalan MR (Main Road) yang mengarah ke barat dan timur.

Item Type: Monograph (Project Report)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorFisdiana, UskenNIDN0021106007
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D3 Produksi Tanaman Perkebunan > PKL
Depositing User: Theresia
Date Deposited: 04 Feb 2022 04:56
Last Modified: 04 Feb 2022 04:56
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/10399

Actions (login required)

View Item View Item