Manajemen Penanganan dan Pengolahan Limbah di Loka Penelitian Sapi Potong, Grati-Pasuruan

Jannah, Friska Zahrotul (2022) Manajemen Penanganan dan Pengolahan Limbah di Loka Penelitian Sapi Potong, Grati-Pasuruan. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
C31191108 _LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Kegiatan Praktik Kerja Lapang ini dilaksanakan pada 1 September 2021 hingga 31 Desember 2021 di Loka Penelitian Sapi Potong. Tujuan di laksanakannya Praktik Kerja Lapang yakni menambah pengetahuan dan keterampilan serta pengalaman kerja di instansi peternakan dan dapat membandingkan antara teori yang didapat selama kuliah dengan teori yang diterapkan di lapangan. Loka Penelitian Sapi Potong merupakan instansi milik pemerintah yang berfokus pada pembibitan sapi potong. Sapi potong merupakan sapi yang dikembangkan untuk dimanfaatkan dagingnya demi memenuhi kebutuhan konsumsi protein hewani. Yang merupakan bangsa sapi potong yang secara umum dibudidayakan yaitu Peranakan Ongole (PO), Simental, Brahman, dan Limousin. Setiap kegiatan budidaya sapi entah itu sapi potong ataupun sapi perah menghasilkan limbah yang sama. Dalam praktiknya limbah yang berasal dari sapi dapat dibuang atau dapat diolah untuk meningkatkan nilai kegunaannya. Pengolahan limbah di Loka Penelitian Sapi Potong hampir dapat ditangani sesuai dengan standart dan dapat dibuang ke sungai sebab sudah tidak mencemari lingkungan. Di Loka Penelitian Sapi Potong telah dimanfaatkan sebaik mungkin. Bentuk pemanfaatan limbah yang dilakukan di Loka Penelitian Sapi Potong yaitu dengan mengubah kotoran ternak menjadi pupuk kompos, dan biogas. Sedangkan untuk urin sapi digunakan sebagai biourin. Hasil dari pengolahan limbah tersebut telah sesuai dengan standart dan aman untuk diedarkan di masyarakat. Penanganan limbah di Loka Penelitian Sapi Potong telah ditangani dengan baik dan telah diolah menjadi hasil yang bermanfaat

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorNurkholis, NurkholisNIDN0003017805
Uncontrolled Keywords: Manajemen Penanganan dan Pengolahan Limbah
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 216 - Produksi Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak > PKL
Depositing User: Friska Zahrotul Jannah
Date Deposited: 06 Jul 2022 03:18
Last Modified: 06 Jul 2022 03:32
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/10289

Actions (login required)

View Item View Item